Panglima TNI Hadiri Acara Peluncuran Govtech Indonesia di Istana Negara

    Panglima TNI Hadiri Acara Peluncuran Govtech Indonesia di Istana Negara

    Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Peluncuran GovTech Indonesia bernama INA Digital oleh Presiden RI Joko Widodo, pada Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Summit di Istana Negara, Jakarta, Senin (27/05/2024).

    SPBE Summit merupakan momentum dalam mendorong perkembangan layanan digital pemerintah berbasis pada kebutuhan masyarakat atau citizen centric. Pemerintah akan meluncurkan Govtech sebagai penyedia solusi keterpaduan layanan digital, mulai dari infrastruktur, portal nasional, hingga layanan digital publik prioritas. 

    Turut hadir pada acara tersebut diantaranya, Wakil Presiden RI, para Menteri Indonesia Maju, Kapolri, Jaksa Agung, Para Gubernur/Bupati/Walikota, Duta Besar Negara-negara Sahabat, dan para undangan lainnya.

    jakarta
    Ahmad Rohanda

    Ahmad Rohanda

    Artikel Sebelumnya

    Air Sebagai Sumber Kehidupan, Satgas TMMD...

    Artikel Berikutnya

    Sumbar Dukung Kongres IPNU Tahun 2021 Diadakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Penjara, Sekolah Kehidupan bagi Si Tukang Nyasar
    Hendri Kampai: Menteri Pertanian Bukan Sekedar Jabatan, Tapi Tantangan Untuk Menyejahterakan Petani
    Building Bridges of Hope: TNI’s 501 Task Force Distributes Food Packages to Sorry Village Residents in Papua
    Sagapusatu Residents Celebrate Free Medical Services from TNI Task Force
    Danlanal Simeulue Pimpin Acara Pengukuhan Komandan KAL Sinabang I-1-69 

    Ikuti Kami